Karanganyar, Idola 92.6 FM – Prihatin melihat banyaknya anak yang berada di dalam rutan/lapas dan berkonflik dengan hukum, Dian Sasmita yang juga seorang pengacara ini, tergerak mendirikan Yayasan Sahabat Kapas di Karanganyar. Sahabat Kapas adalah organisasi nonpemerintah dan nonprofit. Yayasan memberikan pendampingan psikologis, pengembangan di